Manfaat Kunyit Untuk Kesehatan – Bagi para ibu-ibu pasti sudah tidak asing dengan tanaman yang satu ini, karena kunyit biasanya sangat sering digunakan untuk bumbu masakan. Namun tak hanya digunakan untuk bumbu masakan, kunyit juga bisa digunakan sebagai pewarna alami dan kunyit juga sering diolah menjadi obat yang digunakan untuk berbagai macam penyakit.
Kunyit atau kunir (Curcuma Longa Linn. syn. Curcuma Domestica Val) adalah termasuk salah satu tanaman rempah-rempah dan obat asli dari wilayah Asia Tenggara. Tanaman ini kemudian mengalami penyebaran ke daerah Malaysia, Indonesia, Australia bahkan Afrika. Hampir setiap orang Indonesia dan India serta bangsa Asia umumnya pernah mengonsumsi tanaman rempah ini, baik sebagai pelengkap bumbu masakan, jamu atau untuk menjaga kesehatan dan kecantikan. Kunyit dikenal di berbagai daerah dengan beberapa nama lokal, seperti tumeric (Inggris), kurkuma (Belanda), kunyit (Indonesia dan Malaysia), janar (Banjar), Kunir (Jawa), koneng (Sunda) dan konyet (Madura)
Kandungan kimia pada Kunyit :
Kunyit Indonesia mengandung senyawa yang berkhasiat obat, yang disebut dengan kurkuminoid yang terdiri dari kurkumin, desmetoksikumin sebanyak 10% da bisdesmetoksikumin sebanyak 1-5% dan zat-zat bermanfaat lainnya seperti minyak atsiri yang terdiri dari Keton sesquiterpen, turmeron, tumeon 60%, Zingiberen 25%, felandren, sabinen, borneo; dan sineil. Kunyit juga mengandung Lemak sebanyak 1-3%, karbohidrat sebanyak 1-3%, karbohidrat sebanyak 3%, Protein 30%, Pati 8%, Vitamin C 45-55% dan garam-garam mineral, yaitu zat besi, fosfor dan kalsium.
Manfaat Kunyit Untuk Kesehatan :
- Kunyit membantu menyembuhkan luka lebih cepat, sebagai antiseptik alami.
- Kunyit mengurangi kemungkinan terkena kanker karena punya sifat anti-kanker.
- Kunyit memberikan kontribusi dalam pertumbuhan sel dan meremajakan sel. Dengan cara ini, Anda dapat memperlambat proses penuaan.
- Dapat mendetoksifikasi racun berbahaya dan bahan kimia dari tubuh Anda.
- Rheumatoid dapat disembuhkan dengan kunyit karena mengandung anti-inflamasi.
- Kunyit dapat memainkan peran penting dalam hal mencegah leukemia.
- Memasukkan kunyit dalam diet Anda sehari-hari dapat membantu Anda meningkatkan tingkat kekebalan tubuh Anda. Selain itu juga menjaga Anda aman dari berbagai penyakit.
- Kunyit adalah rempah-rempah yang ideal untuk Anda jika Anda ingin menurunkan berat badan, karena dapat meningkatkan metabolisme dalam tubuh Anda, membantu Anda mengelola berat badan Anda secara efektif.
- Kunyit dapat menyembuhkan pigmentasi yang disebabkan oleh paparan sinar matahari.
- Mencegah proses penuaan karena punya sifat antioksidan.
- Sebagai salah satu komponen yang membantu melembapkan kulit dan mengurangi kekeringan.
- Menyembuhkan memar dan mencerahkan luka bekas terbakar.
- Membersihkan kulit wajah, membuat kulit Anda bersinar, dan warna kulit cerah.
- Membantu melawan gangguan kulit, seperti eksim, psoriasis, dan ruam merah, juga membantu meringankan stretch mark atau selulit.
- Kunyit mengandung anti-purulen dan sifat anti-inflamasi yang berguna dalam mengobati berbagai macam penyakit pernapasan terutama bronchitis. Sebuah minyak atsiri kunyit ditemukan sangat efektif dalam mengobati asma dan batuk. Kunyit dapat mengobati batuk berbagai etiologi seperti batuk rejan atau dyspnea.
Tetapi bagi anda yang sedang batuk atau mengalami masalah pernafasan yang lainnya, anda tidak perlu repot-repot lagi untuk meramu kunyit guna mengobati batuk atau masalah pernafasan yang lainnya. Karena saat ini sudah ada Madu Anatuk.Β
Madu Anatuk merupakan madu untuk batuk anak yang terbuat dari bahan herbal pilihan seperti Madu murni, Kunyit, Propolis, Habbatussauda, Jahe Merah, Senggugu, Sambiloto dan Daun Mint.
Nah karena terbuat dari bahan herbal alami jadi Madu Anatuk sangat aman dalam mengobati batuk anak tanpa menimbulkan efek samping yang berbahaya.
Khasiat Madu Anatuk :
- Mengatasi keluhan batuk dan pilek
- Meluruhkan dahak (Expectorant)
- Melegakan pernafasan (Bronchodilator)
- Mengobati penyakit pernafasan lainnya seperti : Asma, TBC, Flek paru, Paru-paru basah
- Dan sangat cocok untuk penambah nutrisi anak sebagai stamina
Anda sedang batuk ?? atau sedang mengalami gangguan pernafasan yang tak kunjung sembuh ?? Yuk sembuhkan dengan cara alami menggunakan Madu Anatuk. Untuk pemesanan bisa langsung hubungi admin kami via SMS/WA : 085799943044 atau Line @pasarsemarang . Harga Madu Anatuk Rp 65.000,-/pcs dan akan kami berikan harga khusus untuk anda yang membeli produk Anatuk minimal 5 pcs.